Kalian tahu ngak?, Non muslim termasuk umat Muhammad SAW. Dalam literatur tertulis bahwa klarifikasi umat terbagi dalam dua bagian, yaitu umat dakwah ijabah dan umat dakwah goiru ijabah. Lha, umat yang…
Rahmat yang Terlupakan
Yang namanya perbedaan itu lumrah bahkan fitrah. Penampilan fisik yang dari sononya saja, mulai warna kulit sampai jenis ras berbeda-beda, apalagi pemahaman, pasti sangatlah komplek dan cenderung variatif di setiap orang…
Ulama Menurut Bahasa dan Istilah
Kata ILMU diambil dari bentuk masdar yang fi’ilnya berupa علم-يعلم yang menurut kamus (lugot) mempunyai dua makna yang pertama ma’rifat atau mengetahui yang kedua pengetahuan atau masalah yang diketahui dan secara…
Amr dan Nahi Sebuah Stimulus Sebagai Umat Terpilih
Manusia dapat membedakan atau lebih tepatnya menilai suatu permasalahan yang berada di depannya, walaupun sebelum datang syariat. Mereka dapat membedakan kemaslahatan dan kerusakan untuk dirinya ataupun lainnya. Mendahulukan perkara yang lebih…
Toleransi untuk Perekat Kemajemukan
Toleransi adalah menghargai perbedaan supaya tercipta perdamaian yang akan dinikmati seluruh masyarakat tanpa terkecuali baik hitam, putih, tinggi ataupun pendek semua berhak merasakan buah toleransi yaitu perdamaian. Islam sebagai rahmat lilalamin…
Pemuda dan Globalisasi
Kata globalisasi sudah tidak asing lagi di telinga kita, mungkin karena sudah lama isu tersebut digulirkan di permukaan bumi ini. Globalisasi secara bahasa diartikan sebagai penyatuan dunia yang meliputi nilai, sosial,…